Ngopi Neng Warung

birokrasi unik dan menjerumuskan

Birokrasi dirancang untuk mengatur perilaku birokrat agar bekerja sesuai prosedur dan melayani masyarakat dengan baik. ternyata prakteknya jauh dari teori, dan manusia egosentris adalah biang keladinya. Coba amati :
1. masyarakat disuruh sesuai aturan dan prosedur dalam mengurus kepentingannya / bersentuhan birokrasi,
    tetapi pegawai negeri / penguasa 'kecil nan sementara' / melanggar aturan ini dan menciptakan aturan sendiri

2. masyarakat ingin mendapat pelayanan cepat, ramah, mudah (tujuan birokrasi), tetapi oknum yang merasa
    'pintar' telah membelokkannya dan menuruti nafsunya
3. semangat birokrasi bukan untuk menghambat kemajuan masyarakat, tetapi prakteknya menekan dan
    membunuh kreatifitas masyarakat.
sadarlah wahai kaum birokrat, kalian adalah pelayan masyarakat. kalian dibayar bukan untuk menjadi raja, tetapi 'babu' rakyatmu. jangan sekali-kali sombong dan congkak. umurmu tidak sepanjang usia dunia ini. dan 'karma' atas perbuatanmu lambat atau cepat akan kamu cicipi. terima kasih tuhan atas kenyataan ini, kutahu kamu berada dalam barisan orang teraniaya.

No comments:

Post a Comment